Jual Helm Safety Murah
Demi menunjang keselamatan kerja, perusahaan wajib menyediakan alat pelindung diri bagi para pekerjanya, salah satunya pelindung kepala. Jadi, Safety helmet merupakan salah satu alat pelindung kepala yang wajib untuk melindungi para pekerja dari bahaya terkena benda jatuh dari atas, benturan, dan bahaya listrik.
Setiap tahun, tidak sedikit pekerja yang meregang nyawa dan mengalami cedera kepala akibat kecelakaan kerja. Berdasarkan data Occupational Safety and Helath Admnistration (OSHA), kecelakaan kerja yang mengakibatkan cedera kepala ini paling banyak di area konstruksi.
Pada 2015, OSHA mencatat lebih dari 25.000 cedera kepala dan 36 kematian pekerja yang oleh diakibatkan kecelakaan di sektor konstruksi.
Data itu menunjukkan bahwa bekerja di area konstruksi mengandung berbagai risiko yang membahayakan nyawa pekerja. Jadi, pemakaian safety helmet semakin penting untuk melindungi pekerja, kontraktor, dan supervisor yang di lokasi.
Indonesia tidak memiliki standar khusus untuk warna safety helmet. Namun, Indonesia memiliki regulasi nasional yang terkait dengan safety helmet, yakni SNI ISO 3873:2012 tentang helm keselamatan industri dan Permenakertrans No. PER.08 MEN VII 2010 tentang Alat Pelindung Diri (APD).
Intinya, sebagai profesional dalam bidang keselamatan dan kesehatan kerja (K3), Anda bisa mengikuti standar dari Build UK dalam menetapkan warna safety helmet yang diterapkan di tempat kerja. Khususnya industri konstruksi. Di luar itu, Anda juga bisa memiliki standar sendiri karena memang tidak ada standar khusus mengenai warna safety helmet yang diterapkan di Indonesia.
Klasifikasi warna safety helmet di atas bukanlah aturan baku di setiap negara atau perusahaan. Apa pun warna safety helmet yang digunakan di tempat kerja, yang paling penting adalah fungsinya tetap sama, yaitu melindungi kepala dari risiko tertimpa benda berbahaya di area kerja. Jadi, tidak ada aturan khusus untuk harus menentukan warna helm.
SAFETY MART INDONESIA men jual helm safety murah. Semua jenis helm safety dapat anda temukan di Safety Mart Indonesia segera dengan cara menghubungi kontak person dibawah dengan tawaran harga terjangkau:
Telephone : 021-62320004
Admin Ozzy : 082185966316
Admin Shilva : 082218260040
Email : admin@safetymartindonesia.com
Atau anda bisa kunjungi langsung ke alamat : LTC Glodok, Lantai 2, Blok B11, No. 6, Jalan Hayam Wuruk No. 127, Kota Tua, Mangga Besar, Tamansari, Jakarta Barat, DKI Jakarta 11180, Indonesia.